Home » » Tips Kirim File .Jar di HP Java

Tips Kirim File .Jar di HP Java

Pada posting kali ini bayarsaja.blogspot.com akan menyajikan artikel tentang Tips Kirim File .Jar di HP Java. Semoga dengan posting Tips Kirim File .Jar di HP Java akan menambah wawasan bagi anda pembaca setia bayarsaja.blogspot.com

Haii... Apa kabar?
Wah, sudah seminggu lebih Java Phone Zone belum bisa ngurusin blog acak-acakan ini mrgreen.


Pada kesempatan kali ini, saya ingin share tips mengirim file .jar di hp java khususnya pada nokia (S40).
Jika kita ingin mengirim file aplikasi/game pada hp java biasanya kita merubah extensi atau formatnya menjadi format .zip tapi itu jika yang kita kirimi sudah punya aplikasi file manager mungkin tidak masalah, kalau belum? Pasti jadinya agak ribet. Betul kan.

Cara lain yg biasa dilakukan adalah menghapus format/ekstensi menjadi Opera Mini_jar, nah jika menggunakan cara yang ini sama saja, file yang dikirim ke Hp nokia java akan menjadi ber-ekstensi .EXT yaitu Opera Mini_jar.EXT.

Dari pengalaman saat ingin mengirim aplikasi ke HP temen, Java Phone Zone punya sedikit tips, namun HP Pengirim harus sudah memiliki senjata utama yaitu :
BlueFtp
BlueFTP


Jika sudah punya, ikuti langkah berikut ini :

1. Buka BlueFtp dan jangan lupa saat meminta untuk menghidupkan bluetoot tekan OK.

2. Hidupkan bluetooth HP penerima.
3. Pada BlueFtp geser ke kanan (Tab Bluetooth), kemudian cari dan padukan kedua perangkat Handphone sampai terhubung.

4. Jika semua sudah siap, cari aplikasi/game yang ingin dikirim. Sebelumya rubah atau rename dulu file menjadi tanpa format/ekstensi (.) contoh Opera Mini.zip menjadi Opera Mini saja tanpa .zip jika sudah tekan
Pilihan->Upload Items.
Jika file sudah terkirim maka di HP penerima tidak akan menjadi Opera Mini.EXT seperti jika kita mengirim tanpa melalui BlueFtp.

5. Terakhir, tinggal ubah nama file yg diterima menjadi Opera Mini.jar, dan taraaam.. File sudah menjadi aplikasi utuh siap pakai tanpa kita ribet-ribet mengutak-atik lagi di HP yg dikirimi.

Sekian yang bisa saya bagikan, semoga bermanfaat. Maaf tidak bisa saya sertakan screenshot, soalnya aplikasi BlueFtp-nya saya coba kasih fitur screenshot tidak bisa.

Dapatkan berita terupdate dan unik setiap saat hanya di bayarsaja.blogspot.com
Homepage|http://bayarsaja.blogspot.com

Sobat baru saja membaca artikel yang berkategori Informasi dengan judul Tips Kirim File .Jar di HP Java. Jika sobat rasa artikel ini menarik silakan di share dengan meninggalkan URL https://bayarsaja.blogspot.com/2013/04/tips-kirim-file-jar-di-hp-java.html. Terima kasih atas kunjungannya!

0 komentar:

Posting Komentar

Mohon berkomentar dengan baik dan sopan. Komentar bernada spam akan saya hapus